Wisata Cirebon Farmasi Kedokteran UI Jakarta

Travellizer Indonesia, Keceriaan wisata kali ini terasa lebih meriah ketika bapak dan ibu dokter juga profesor dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia menunjukan semangatnya dalam berwisata di daerah Cirebon dan Kuningan selama Dua Hari Satu Malam.

Kedatangan peserta dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia disambut hangat dengan leader wisata di stasiun kereta Cirebon,

rombongan langsung mencari gaya untuk mendokumentasikan kota Cirebon dengan ponselnya masing-masing, puas dengan hasil foto berlatang belakang bangunan unik di stasiun kereta Cirebon peserta kami ajak menikmati makanan khas yang dibungkus dengan daun jati,

pilihan menu yang cukup lengkap dengan sambal berciri khas menambah selera dalam menikmati hidangan makan siang di nasi jamblang Ibu Nur.

Lapar hilang perut terasa kenyang, saatnya kita berwisata. Selesainya rombongan menikmati Kuliner has Cirebon Lanjut perjalanan menuju Destinasi pertama

Mau Tau peserta mengunjungi tempat apa yang bersejarah di daerah Kuningan….?

yaitu Gedung Perundingan Linggarjati, disini peserta diajak kembali mengenal jaman presiden Soekarno mengadakan perundingan dengan Belanda sambil melihat peninggalan peninggalan masa kejayaan kala itu,

antusias peserta kembali tergugah untuk mendokumentasikan gambar karena tidak sedikit spot indah yang cocok untuk diabadikan di dalam gedung ini

selain suasana yang masih cukup asri karena berada di kaki gunung Ciremai, ketertarikan peserta semakin terbawa dalam masa kejayaan kala itu ketika guide lokal menjelaskan sejarah tentang Gedung Perjanjian Linggarjati.

Perjalanan kami lanjutkan menuju objek wisata dengan Ikan besar berukuran kaki orang dewasa, ikan ini biasa dikenal dengan sebutan Ikan Dewa,

konon dahulu kala pada masa kepemerintahan Prabu Siliwangi ada beberapa prajurit yang membangkang kepada pimpinannya dan dikutuk menjadi ikan yang sampai sekarang masih diakui keberadaan di Cibulan yang sekarang telah dijadikan tempat berwisata di daerah Kuningan.

Masih sekitar daerah Kuningan Tour Leader Wisata Traveling

Saat ini kami melanjutkan perjalanan peserta untuk mengunjungi objek wisata lainnya karena masih banyak tempat tempat indah yang sayang jika dilewatkan,

Namun sebelumnya para rombongan kembali diajak menikmati hidangan yang tidak kalah menarik untuk di cicipi, renyahnya ayam goreng Ciporang menjadi keseruan Travellizer yang ikut mampir dalam perut sebelum melanjutkan liburan ceria di Kuningan.

Puas untuk hari yang menyenangkan berwisata di kota Kuningan, peserta disediakan tempat beristirahat yang cukup rekomended,

berada dikawasan penginapan dengan suasana pedesaan hotel tempat kami bermalam menjadi tempat istirahat yang memuaskan setelah berwisata di kota Kuningan.

Nah selesai Beristirahat dan bersih bersih Rombongan mulai berkumpul dan melanjutkan makan malam di RM Klapamanis

Dengan sajian Has Kuningan serta menikmati Alam dan bisa melihat Kota cirebin dari RM Klapamanis

Dengan hidangan yang sudah kami siapkan serta rombonganpun menkmati hidangan has kuningan tersebut.

Selesainya makan malam Rombongan mulai menuju Hotel dan beristirahat untuk melanjutkan wisata Cirebon tentunya.

Dipagi hari serta udara yang sejuk, Tour Leader mengingatkan peserta kalau kita akan kembali bersenang senang menikmati tempat wisata di kota Cirebon

setelah sarapan pagi peserta diarahkan untuk mengkemas barang bawaan dan memulai perjalanan selanjutnya yang diawali dengan berdoa bersama,

Yess kali ini kita akan merasakan keindahan alam Cirebon dengan objek wisatanya Goa sunyaragi,

Sesampainya disana kami sudah menyiapkan Guide Lokal yang akan mendampingi dan menerangkan Asalmula Goa sunyaragi,

Berkeliling dan Tempat demi tempat Guide lokal kami menerangkan Silsilah Dan Kegunaan setiap Ornamen yang ada di Goa sunyaragi, Serta kamipun tidaklupa untuk mengambil Dokumentasi Cerianya

Selesai dari Goa sunyaragi Rombongan lanjut menuju Obyek wisata Kraton Kasepuhan Cirebon.

Keraton tertua di cirebon

Ketaron Cirebon merupakan tempat wisata yang Banyak didatangi Oleh Wisatawan dari Lokal atwpun Mancanegara.  Rombongan Kamipun di danpingi Guide keraton kesepuhan dan menerangkan silsilah Keraja,an di cirebon.

Halaman depan keraton ini dikelilingi tembok bata merah dan terdapat pendopo Yang mempunyai sejarah Dijaman Kerajaan.

Keraton Kesepuhanpun Konon Kata Guide sebagai abdi dalam keraton, Dan Di Bangsal keraton banyak Juga Arsitektur bentuk bangunan yang tak luput untuk Dokumetasi.

Lanjut Wisata Rumah Kerang yang beralamat di Jl. Ki Ageng Tapa, Astapada Tengah Tani Cirebon Barat.

Banyak aneka Kerajinan yang sangat Menawan Untuk Kalian Beli Atawpun Koleksi, denga beragam kerajinan dari Kulit kerang yang bikin menawan serta enak di pandang.

Semua objek wisata kota Cirebon tidak luput di persembahkan oleh Tour Leader dari Travelling Cirebon, jika di hari sebelumnya kami dihidangkan nasi Jamblang Ibu Nur,

hari ini Tour Leader mengajak peserta untuk menikmati makanan khas Cirebon berkuah yaitu Empal Gentong Haji Apud yang juga menyediakan pilihan makanan seperti Empal Asem dan Sate Kambing Muda,

rasa yang berbeda, kami dapatkan disini ketimbang kami menemukan Empal Gentong di kota lain.

Seluruh objek wisata dari kota Kuningan dan Cirebon sudah di kunjungi, makanan berciri khas ikut kami nikmati, namun sebelum kembali pulang Tour Leader mengajak kami berbelanja oleh-oleh dan kerajinan batik untuk di persembahkan kepada keluarga di rumah.

Liburan yang kami rasakan melebihi kesenangan yang kami bayangkan.

Terimakasih Travelling Cirebon dan team yang profesional yang telah menjadikan dua hari liburan kami begitu sangat memuaskan,

jika kami diperkenankan untuk menilai dengan angka dari 1 sampai 10 pasti kami akan memberkan nilai 1, kenapa??? Karena hanya 1 perusahaan jasa tour di Cirebon yang sangat rekomended, yaitu TRAVELLING CIREBON.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *